INFORMASI :

Selamat Datang di Website Resmi Desa Kalipoh Kecamatan Ayah Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah // Terwujudnya desa Kalipoh yang aman, sehat, cerdas, berdaya saing, berbudaya dan berakhlaq mulia

KBM TPQ Albarokah

KBM TPQ Albarokah

TPQ albarokah berdiri sekitar bulan juni 2020, berdirinya tpq ini di awali dengan keresahan tokoh agama dan tokoh masyarakat desa kalipoh umumnya dan hususnya para tokoh di dusun karang cengis. Saat ini tpq albarokah memiliki santri sejumlah 60 anak yang. Tujuan dari tpq ini adalag sebagai wadah pembelajaran agama bagi anak-anak, metode yang digunakan yaitu metode salamy yang di kembangkan oleh bapak slamet riyadi, s. Ag dari ponpes nurul ummah kota gede yogyakarta, beliau merupakan tokoh agama yang telah berpengalaman di dunia pendidikan, beliau merupakan putra asli kalipoh yang saat ini berdomisili di purwokerto banyumas. Dengan metode ini santri belajar cara baca huruf hijaiyah,jusz amma, doa harian. Proses untuk naik jilid / kelas punnharus melewati ujian praktek membaca...

Bagikan :

Tambahkan Komentar Ke Twitter